Berikut ini adalah pertanyaan dari tora14122008 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
MANFAAT MEA BAGI NEGARA- NEGARA ASIA TENGGARA
YAITU :
- Menciptakan pasar modal berbasis asean.
- Meningkatkan daya saing ekonomi.
- Meratakan pemberdayaan ekonomi.
- Meningkatkan peran ASEAN dalam kebijakan global.
- Bertambahnya laba negara.
- Kegiatan ekspor lebih lancar.
Penjelasan:
MEA singkatan dari Masyarakat Ekonomi Asean adalah bentuk kerja sama untuk memperdalam dan memperluas integrasi ekonomi di kawasan ASEAN dan kawasan di luar ASEAN. MEA merupakan upaya integrasi ekonomi ASEAN guna mencapai kemakmuran masyarakat yang merata dan berkelanjutan.
semoga bermanfaat
maaf jika salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh StudyWithAlltaaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 04 Aug 21