Quismengapa negara Indonesia disebut sebagai negara hukum jelaskan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari makmudahimut pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Quis
mengapa negara Indonesia disebut sebagai negara hukum jelaskan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Mengapa Negara Indonesia disebut sebagai Negara hukum?Jelaskan!

Penjelasan:

Sistem Pemerintahan Negara yang ditegaskan dalam undang² Dasar (UUD) 1945 bahwa "Negara Indonesia Adalah negara hukum,dengan kata lain, Konstitusi 1945 telah menempatkan hukum dalam posisi yang supreme dan menentukan dalam sistem ketatanegaraan & pemerintahan Indonesia.Prinsip negara hukum dilihat dari aspek pelaksanaan hukum mengandung arti,segala tindakan pemerintah & tindakan masyarakat harus selalu sesuai dengan hukum yang berlaku.Dengan demikian di dalam penyelenggaraan pemerintahan,segala tindakan pemerintah harus selalu berdasarkan harus selalu berdasarkan asas umum pemerintahan yang baik.

Prinsip utama yang harus dipegang teguh di dalam setiap negara hukum,ialah peraturan perundangan undangan yang lebih rendah selalu melaksanakan apa yang ditentukan oleh peraturan perundangan undangan yang lebih tinggi. Peraturan perundangan undangan yang lebih rendah tidak boleh menyimpang atau mengesampingkan atau bertentangan Dengan peraturan perundangan undangan yang lebih tinggi Tingkatannya.

Semoga Membantu

〰️Maaf kalau salah〰️

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ar3213698 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 18 Jan 22