tolong bantu yang jago ips​

Berikut ini adalah pertanyaan dari maitsaulfah75 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tolong bantu yang jago ips​
tolong bantu yang jago ips​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

11.Hubungan perdagangan antara Indonesia dan Cina, sebenarnya dimulai dengan adanya proses perdagangan antara India (Asia Selatan) dengan Cina (Asia Timur).

Hubungan dagang antara India dan Cina pada mulanya dilakukan melalui jalur darat, yang dikenal dengan jalur sutera. Jalur Sutera membentang dari Cina - melewati Asia Tengah - sampai ke Eropa. Komoditas utama yang diperdagangkan saat itu adalah kain sutera dari Cina, sehingga jalur perdagangan tersebut dikenal dengan istilah jalur sutera. Selain kain sutera, wewangian dan rempah-rempah juga menjadi komoditas utama yang laris di Eropa.

Akan tetapi sejak awal dari abad Masehi, jalur ini kemudian dialihkan melalui jalur laut. Hal tersebut dikarenakan situasi jalan darat di Asia Tengah sudah tidak aman lagi.

12.Teori Arus Balik merupakan teori yang mengatakan bahwa Indonesia memiliki peran aktif dalam pengembangan kebudayaan hindu-buddha di Indonesia. ... Teori ini merupakan teori yang dikemukakan oleh oleh F.D.K Bosch.

13.Pengaruh agama Hindu bidang pemerintahan adalah munculnya kerajaan-kerajaan bercorak Hindu-Buddha di Indonesia, seperti kerajaan Mataram, Sriwijaya, Kutai, Tarumanegara, Kediri dan lainnya.

14.Dalam proses akulturasi antara kebudayaan hindu dengan budha bisa dilihat dari bentuk Candi. Pada masa Hindu candi digunakan sebagai tempat peristirahatan terakhir sang raja, sehingga dibangun dengan bentuk kecil. Namun pada masa Budha Candi berubah fungsi menjadi tempat mengadakan upacara keagamaan, sehingga dibangun dengan besar dan berundak-undak.

15.Kerajaan Kutai didirikan oleh Kudungga sejak abad ke-5 atau sekitar 400 masehi terletak di hulu Sungai Mahakam, Kalimantan Timur. Letak wilayah ini menunjukkan jalur perdagangan internasional di nusantara yang bertaut dengan Negara India.

semoga membantu,maaf klo slh:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh indribonsapia13 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Jul 21