Berikut ini adalah pertanyaan dari razenlia2111 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Tujuan para pemuda menculik Ir. Seokarno dan Drs. Moh. Hatta ke Rengasdengklok adalah ....A. memaksa kedua tokoh tersebut untuk memproklamasikan Indonesia
B. menjauhkan keduanya dari pengaruh Jepang
C. memusyawarahkan waktu pelaksanaan proklamasi Indonesia
D. menjaga keamanan kedua tokoh tersebut dari ancaman golongan ekstrem
B. menjauhkan keduanya dari pengaruh Jepang
C. memusyawarahkan waktu pelaksanaan proklamasi Indonesia
D. menjaga keamanan kedua tokoh tersebut dari ancaman golongan ekstrem
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. B. menjauhkan keduanya dari pengaruh Jepang
Pembahasan
Mereka sepakat untuk menculik Ir Sukarno dan Mohammad Hatta ke luar kota dengan tujuan menjaukan mereka dari segala pengaruh Jepang. Untuk menghindari kecurigaan dan tindakan Jepang, Shodanco Singgih mencapat kepercayaan untuk melaksanakan rencana tersebut.
#Belajar bersama ruang guru.
Penjelasan:
Jadikan jawaban terbaik ya dan follow ;)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh robby12908 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Mar 22