1. Jelaskan ciri umum lembaga sosial?2. Jelaskan syarat sistem noma

Berikut ini adalah pertanyaan dari sitidanisha38 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Jelaskan ciri umum lembaga sosial?2. Jelaskan syarat sistem noma atau aturan-aturan yang dapat dikategorikan sebagai lembaga sosial?

3. Jelaskan pengertian lembaga sosial ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Hallo kamu kesulitan untuk menjawab soal ? sini biar aku jawab シ︎

1.lembaga sosial adalah memiliki aturan yang jelas. Aturan ini harus disepakati bersama antara satu anggota dengan anggota lainnya.

2.suatu norma atau suatu aturan dapat dikategorikan sebagai lembaga sosial apabila memenuhi syarat-syarat sebagai berikut: Norma tersebut menjiwai seluruh warga dalam sistem sosial; Norma tersebut mempunyai sanksi yang mengikat setiap anggota masyarakat.

3.salah satu jenis lembaga yang mengatur rangkaian tata cara dan prosedur dalam melakukan hubungan antar manusia saat mereka menjalani kehidupan bermasyarakat dengan tujuan mendapatkan keteraturan hidup.

Penjelasan:

Kalau bener jadikan jawaban tercedas iyya ! kalau salah abaikan saja !

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wahyuanang964 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 26 Feb 22