Berikut ini adalah pertanyaan dari lailinrahmadinasasti pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
b. philipina
c. Indonesia
d. Vietnam
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
c. Indonesia
Penjelasan:
ASEAN (Association of South East Asian Nations) disebut juga PERBARA singkatan dari Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara. ASEAN didirikan di Bangkok pada tanggal 8 Agustus 1967.
Organisasi ini diprakarsai lima orang menteri luar negeri, yaitu:
1. Adam Malik : Dari Indonesia
2. Tun Abdul Razak : Dari Malaysia
3. Thanat Khoman : Dari Thailand
4. Narsisco Ramos : Dari Filipina
5. S. Rajaratnam : Dari Singapura
Negara ke-enam yang masuk menjadi anggota ASEAN ialah Brunei Darussalam. Resmi menjadi anggota ASEAN pada tanggal 7 Januari 1984. Negara ketujuh ialah Vietnam (menjadi anggota ASEAN pada tanggal 28 Juli 1995). Negara kedelapan dan kesembilan ialah Myanmar dan Laos (masing-masing menjadi anggota tanggal 23 Juli 1997). Sedangkan anggota kesepuluh ialah Kamboja yang menjadi anggota ASEAN sejak tanggal 16 Desember 1998.
ASEAN bersifat non-politik dan non-militer. ASEAN hanya bekerja sama dalam bidang ekonomi, sosial, dan kebudayaan. Gedung Sekretariat ASEAN terletak di Jakarta.
Tujuan Pokok ASEAN
1. Memajukan kerja sama ekonomi dengan jalan membentuk pasaran bersama dan membuat proyek bersama, serta bekerja sama dengan perdagangan karet dan timah.
2. Memajukan kerja sama dalam bidang sosio-kultural dengan jalan tukar-menukar kebudayaan.
3. Menjalin pengertian dan hubungan persaudaraan antarnegara Asia Tenggara.
4. Meningkatkan kerja sama dalam bidang pariwisata.
5. Melaksanakan ekstradisi antaranggota ASEAN.
6. Menanggulangi masalah narkotika secara bersama-sama.
Detail Jawaban
Mapel : IPS
Kelas : 6
Materi : ASEAN
Kode Soal : 5
Kode Kategorisasi : 6.1.2.5
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rifqigamers888 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 24 Nov 21