Berikut ini adalah pertanyaan dari adryan267 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Kebudayaan masa pra aksara dibagi menjadi 2, yaitu zaman batu dan zaman logam.
Kebudayaan zaman batu yang masih ada sampai sekarang :
1) Kebudayaan Pacitan
2) Kebudayaan Ngandong
3) Kapak Persegi
4) Kapak Lonjong
5) Menhir
6) Dolmen
7) Sarkofagus
8) Punden Berundak
Sedangkan pada zaman logam terdapat kebudayaan misalnya dari perunggu yaitu kapak corong atau kapak sepatu
Penjelasan:
semoga bermanfaat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhammadarkanalfania dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Jul 21