Tanah rawat atau gambut banyak mengandung asam dan tidak subur

Berikut ini adalah pertanyaan dari aldo822 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tanah rawat atau gambut banyak mengandung asam dan tidak subur namun cocok untuk tumbuhan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Bakau

penjelasan

Hutan bakau banyak tumbuh di wilayah tropis dan subtropis, tepatnya di daerah muara air sungai dan di pesisir laut dikarenakan lokasi tersebut cocok untuk mendukung pertumbuhan tumbuhan bakau. Sebagai negara kepulauan tropis, hutan bakau berkembang dan tumbuh di banyak daerah di sepanjang pantai Indonesia.

semoga membantu

Jangan lupa follow

Dan jadikan jawaban ini yang tercerdas YA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dyanaputricayla21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 15 Jan 22