Menurut Alfred Lothar Wegener, seorang pakar meteorologi Jerman, daratan muka

Berikut ini adalah pertanyaan dari riakomaria1980 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Menurut Alfred Lothar Wegener, seorang pakar meteorologi Jerman, daratan muka bumi awalnya hanya terdiri atas satu benua besar yang disebut PANGEA. Benua pangea ,mulai pecah tatkala adanya gerakan besar akibat endogen yang kemudian memunculkan benua Gondwana di selatan dan Laurasia di utara. Pergerakan muka bumi itu terjadi secara terus-menerus sehingga menyebabkan terbentuknya benua-benua dan samudra-samudra seperti....A. Kesamaan flora dan fauna antara Indonesia bagian Barat dengan daratan Asia lainnya
B. Kesamaan artefak yang ditemukan di berbagai benua
C. Persamaan relief bentuk muka bumi di setiap benua
D. Persamaan bencana gempa bumi akibat tenaga endogen​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

D. Persamaan bencana gempa bumi akibat tenaga endogen

Penjelasan:

Persamaan bencana gempa bumi akibat tenaga endogen menjadi alasan terbentuknya benua-benua dan samudra-samudra berarti Pergerakan muka bumi tersebut terjadi secara terus-menerus yang menyebabkan pecahnya tatkala gara-gara gerakan besar akibat endogen dan saat itu muncullah benu baru yaitu benua Gondwana di selatan dan Laurasia di utara.

Semoga Bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh StudyWithAlltaaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Mar 22