Jelaskan secara singkat perbedaan zaman praaksa ( zaman pra sejarah

Berikut ini adalah pertanyaan dari andrehunafa pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan secara singkat perbedaan zaman praaksa ( zaman pra sejarah ) dengan zaman sejarah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Zaman Praaksara adalah zaman manusia belum mengenal tulisandanzaman sejarah adalah ketika manusia sudah mengenal tulisan.

Pembahasan

Di dalam zaman praaksara (pra sejarah) manusia belum mengenal tulisan. Zaman ini dimulai ketika alam semesta tercipta, namun secara umum mengacu pada masa terdapatnya kehidupan manusia sampai munculnya zaman sejarah. Karena pada zaman ini belum mengenal tulisan, maka peristiwa-peristiwa yang terjadi pada zaman praaksara tidak diabadikan dalam bentuk tulisan. Zaman sejarah merupakan zaman ketika manusia sudah mengenal tulisan. Zaman ini bermula ketika sudah ditemukan tulisan peristiwa penting dari masa lalu. Oleh sebab itu, pada zaman ini peristiwa-peristiwa penting sudah bisa diabadikan. Maka yang membedakan antara zaman pra aksara (zaman ora sejarah) dan zaman sejarah adalah faktor tulisan.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang materi zaman praaksara dan sejarah pada link yomemimo.com/tugas/28526999

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 05 Jul 22