1.sebutkan komponen-komponen penyusun darah!2.mengapa sistem peredaran darah katak disebut peredaran

Berikut ini adalah pertanyaan dari wn3120317 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.sebutkan komponen-komponen penyusun darah!2.mengapa sistem peredaran darah katak disebut peredaran darah ganda?
3.tuliskan upaya yang dapat dilakukan untuk mencegah ganguan pada organ peredaran darah!
4.tuliskan tiga contoh ganguan pada organ peredaran darah manusia nonketurunan berserta penyebabnya!
tolongg​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1.sebutkan komponen-komponen penyusun darah!

2.mengapa sistem peredaran darah katak disebut peredaran darah ganda?

3.tuliskan upaya yang dapat dilakukan untuk mencegah ganguan pada organ peredaran darah!

4.tuliskan tiga contoh ganguan pada organ peredaran darah manusia nonketurunan berserta penyebabnya!

✨ JAWABAN ✨

1.⬇️

  • Plasma darah. Plasma darah merupakan komponen darah yang berbentuk cairan.
  • Sel darah.
  • Sel darah putih (leukosit)
  • Trombosit (keping darah)

2. Pada amfibi, darah mengalir dari jantung ke paru-paru dan ke seluruh tubuh. Peredaran darah amfibi merupakan peredaran darah ganda, karena darah melewati jantung dua kali. Amfibi memiliki organ peredaran darah berupa jantung, pembuluh vena, dan pembuluh arteri.

3. ⬇️

  • Mengurangi makanan berlemak.
  • Rajin berolahraga.
  • Menghindari kebiasaan buruk seperti merokok atau minum alkohol.

4. ⬇️

  • Anemia, yaitu gangguan rendahnya kadar hemoglobin (Hb) di darah, karena kurang zat besi.
  • Hipotensi, yaitu kondisi tekanan darah rendah.
  • Hipertensi, yaitu kondisi tekanan darah tinggi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LaskarAlexander dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 24 Feb 22