1.Jelaskan apa pengertian dari mobilitas sosial?2.Sebutkan bentuk-bentuk mobilitas sosial!3.berikan contoh

Berikut ini adalah pertanyaan dari nitasucianti1 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.Jelaskan apa pengertian dari mobilitas sosial?2.Sebutkan bentuk-bentuk mobilitas sosial!
3.berikan contoh mobilitas sosial vertikal yang terjadi dimasyarakat berikan alasan mengapa bisa terjadi mobilitas tersebut
4.Sebutkan 5 faktor pendorong seseorang melakukan mobilitas sosial!
5.sebutkan 4 faktor penghambat seseorang melakukan mobilitas sosial!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawabannya

1.) Mobilitas sosial diartikan sebagai perubahan status sosial atau posisi sosial individu, keluarga, atau kelompok dalam hierarki masyarakat.

2.) Mobilitas sosial horizontal.

mobilitas sosial vertikal

Mobilitas sosial naik (social climbing)

Mobilitas sosial turun (social sinking)

3.) Seorang anak yang mendapat warisan dari kakeknya yang memegang jabatan tertinggi adalah contoh dari mobilitas sosial vertikal pada jabatan.

4.) faktor status sosial.

faktor keadaan ekonomi.

faktor struktural.

faktor situasi politik.

faktor motif motif keagamaan

5.) Faktor Perbedaan Kepentingan. ...

Faktor Kemiskian. ...

Faktor Perbedaan Ras dan Agama. ...

Faktor Pengaruh Sosial yang Kuat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh loonaaaaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Feb 22