Berikut ini adalah pertanyaan dari yourdome13 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Salah satu tantangan yang bangsa kita hadapi adalah penjajahan budaya. Masuknya budaya asing yang bertentangan dengan Pancasila dapat mengubah jati diri bangsa dan dapat berakibat buruk bagi bangsa Indonesia.
Menurutmu, perjuangan apa yang bisa kita bisa lakukan untuk tetap menjaga kedaulatan dan budaya bangsa Indonesia tetap lestari? Jelaskan!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
- Menyaring kebudayaan yg masuk ke dalam negeri
Kita dapat menerima yg baik dan membuang yg buruk dri kebudayaan luar
- Memperkenalkan budaya ke negara lain
Dengan begitu kebudayaan kita akan lebih dikenal dan tak akan mati
- Tidak terpengaruh budaya asing
Maksudnya , harus lebih mencintai budaya dalam negeri
- Mengajarkan budaya ke orang lain
Berbagi ilmu untuk melindungi kebudayaan
- Menghargai perbedaan supaya tak terpecah belah
Jika terpecah belah, ada kemungkinan Indonesia tidak lagi bersatu dan tertutup
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh JOSHUAFROINDO dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 09 Aug 22