apa saja karakteristik sosiologi pembangunan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ummukhairani3 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa saja karakteristik sosiologi pembangunan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pengertian pembangunan dalam sosiologi adalah cara menggerakkan masyarakat untuk mendukung pembangunan dan masyarakat adalah sebagai tenaga pembangunan, dan dampak pembangunan. Sosiologi pembangunan berkembang pesat sejak awal 1960-an. Sosiologi pembangunan sangat dipengaruhi oleh pokok-pokok pikiran para ahli sosiologi klasik seperti Marx Weber dan Durkheim. Sosiologi pembangunan juga membawa dampak pada lahirnya dimensi-dimensi baru dalam konsep pembangunan.

misal CONTOH nya :

1. Posisi Negara miskin dalam hubungan sosial dan ekonominya dengan negar-negara lain.

2. Ciri khas atau karakter dari suatu masyarakat yang mempengaruhi pembangunan.

3. Hubungan antara proses budaya dan ekonomi yang mempengaruhi pembangunan.

4. Aspek sejarah dalam proses pembangunan atau perubahan social yang terjadi.

5. Penerapan berbagai teori perubahan sosial yang mempengaruhi kebijakan pembangunan nasional pada negara-negara berkembang.

Penjelasan:

semoga bermanfaat <3

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nigellasativa72 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 25 Jan 22