Berikut ini adalah pertanyaan dari sari2214 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Besarnya gaya yang bekerja pada titik p sebesar 100 N dan pada titik r sebesar 675 N.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Hukum Coulomb ditemukan oleh Chareles Augustin de Coulomb, mengenai gaya yang ditimbulkan oleh dua benda yang diberi muatan listrik dan dipisahkan dengan jarak tertentu. Pada benda yang bermuatan sejenis benda akan saling tolak-menolak sedangkan pada yang berlainan jenis akan saling tarik-menarik. Besar gaya tolak-menolak ataupun tarik-menariknya ini akan berbanding lurus dengan hasil kali kedua muatan dan berbanding terbalik dengan kuadrat jarak kedua muatan.
Atau dapat ditulis dengan persamaan
F = k
dengan
F = besarnya gaya coulomb
k = konstanta coulomb
= besar muatan 1
= besar muatan 2
= jarak dua muatan.
Diketahui :
p = = -4 x C
q = = 10 x C
r = = -12 x C
= 6 cm = 0,06 m
= 4 cm = 0,04 m
k = 9 x N/
Ditanya : dan
Jawab :
= k
= 9 x
= 100 N
= k
= 9 x
= 675 N
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut mengenai hukum coulomb yomemimo.com/tugas/11183894
Pelajari lebih lanjut mengenai persamaan hukum coulomb pada yomemimo.com/tugas/1121323
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 28 Jun 22