3. Perhatikan jenis-jenis alat pemenuhan ke- butuhan berikut! 1) Rumah

Berikut ini adalah pertanyaan dari ra5087584 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3. Perhatikan jenis-jenis alat pemenuhan ke- butuhan berikut! 1) Rumah 4) Jasa dokter 2) Hiburan 5) Jasa bengkel 3) Makanan Berdasarkan jenis alat pemenuhan kebutuh- an tersebut, yang termasuk dalam kelompok barang ekonomi tak berwujud ditunjukkan pada nomor .... . a. 1), 2), dan 3) c. 2), 4), dan 5) 4 b. 2), 3), dan 4) d. 3), 4), dan 5) a. jawaaaab yeee​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. 2, 4 dan 5

Penjelasan:

Mengapa C? Karena hiburan, jasa dokter dan jasa bengkel merupakan barang ekonomi tetapi yang tidak berwujud.

Jadi barang ekomomi tidak berwujud adalah alat pemenuhan kebutuhan yang kita tidak dapatkan secara langsung, melainkan secara tidak langsung tapi dapat memenuhi kebutuhan hidup kita.

# Semoga membantu

● SEMANGAT BELAJAR

● JANGAN MENYERAH

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Chrisblacx dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Jun 22