Berikut ini adalah pertanyaan dari hermawatigladwin pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Manfaat yang dapat diterapkan dari adanya perbedaan keberagaman dari teks di atas dalam kehidupan sehari-hari yaitu:
- Dapat hidup bersama dengan rukun dan harmonis di dalam lingkungan yang sama walaupun dengan suku bangsa yang berbeda-beda.
- Dapat saling menolong walaupun memiliki latar belakang suku yang berbeda-beda.
- Dapat saling bergotong royong ketika terdapat tetangga yang kesusahan walaupun tetangga tersebut dari suku bangsa yang berbeda.
Penjelasan :
Semboyan merupakan sekumpulan kata yang dijadikan sebagai dasar tuntutan. Negara Indonesia sendiri memiliki semboyan Bhinneka Tunggal Ika. Arti dari semboyan Bhinneka Tunggal Ika yaitu berbeda-beda tetapi tetap satu. Yang berarti walaupun negara Indonesia memiliki suku, ras, agama, dan bahasa yang berbeda-beda tetapi semua itu tetap dalam satu kesatuan tanpa membedakan satu dengan yang lain.
Pelajari Lebih Lanjut
Pelajari lebih lanjut tentang perbedaan keberagaman pada yomemimo.com/tugas/6203041
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 22 Jun 22