[ IPS ] [ Terlampir ]> Pake penjelasan nya <

Berikut ini adalah pertanyaan dari rudia6520 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

[ IPS ]

[ Terlampir ]

> Pake penjelasan nya < ​
[ IPS ] [ Terlampir ]> Pake penjelasan nya < ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

1. Sejarah singkat terbentuknya ASEAN

→ Terbentuknya Asean terjadi karena pada benua Asia Tenggara, negara negara tersebut memiliki cukup banyak persamaan. Persamaannya bisa berupa persamaan asal nenek moyang, persamaan nasib sebagai negata yang pernah di jajah, persamaan letak geografis. Asean juga di sebut sebagai PerBaRa yang adalah singkatan dari Perhimpunan Bangsa Bangsa Asia Tenggara. Yang didirikan oleh 5 negara yaitu, Indonesia, Malaysia, Thailand, Singapura, Filipina.

2. Tuliskan nama nama negara beserta perwakilan nya dlm deklarasi bangkok.

• Adam Malik : Indonesia

• Tun Abdul Razak : Malaysia

• Thanat Khoman : Thailand

• Narcisco Ramos : Filipina

• S. Rajaratnam. : Singapura

3. Tujuan didirikannya Asean

- kerjasamanya aktif di bidang ekonomi, sosial, budaya, pendidikan, dan politik keamanan.

- meningkatkan perdamaian dan stabilitas keamanan di kawasan Asia Tenggara

- meningkatkan kerjasama dengan luar negeri.

4. kerja sama di bidang ekonomi

• pabrik abu soda di Thailand

• pabrik pupuk di Aceh ( AAF )

• pabrik urea di Malaysia

• industri tembaga di Filipina

• PT Pusri di Palembang, Indonesia

5. kerja sama di bidang sosial budaya

• pengiriman duta dan konsul

• melakukan pertukaran pelajar

• menanggulangi narkoba dan narkotika

• penanggulangan bencana alam

• pertukaran seni dan budaya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nxyaptrf dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 May 22