Hakko I Chiu adalah prinsip Jepang yang ingin menjadikan Jepang

Berikut ini adalah pertanyaan dari popynasya pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Hakko I Chiu adalah prinsip Jepang yang ingin menjadikan Jepang sebagai negara.....a. Maju
b. Ekonomi meningkat
c. Industri
d. Modern
e. Kaisar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

= A [maju]

PEMBAHASAN:

MENGENAL APA ITU HAKKO I CHIU

Hakko Ichiu (八紘一宇 Hakkō Ichiu, Delapan Penjuru Dunia Di Bawah Satu Atap) adalah slogan persaudaraan universal yang digunakan Jepang untuk menciptakan Kawasan Kemakmuran Bersama Asia Timur Raya dalam Perang Dunia II. Slogan ini berasal dari kalimat "掩八紘而爲宇" dalam Nihon Shoki jilid 3 bab Kaisar Jimmu yang berarti "seluruh negeri bagaikan sebuah rumah".

Pada masa pendudukan Jepang di Indonesia diadakan pelatihan guru di Jakarta untuk mengindoktrinasi mereka dengan Hakko Ichiu. Para peserta pelatihan diambil dari tiap-tiap daerah/kabupaten.[1]

Hakko Ichiu dipakai Kekaisaran Jepang sebagai kebijakan nasional mulai dari Perang Tiongkok-Jepang Kedua hingga Perang Dunia II. Pada 26 Juli 1940, Kabinet II Perdana Menteri Konoe Fumimaro menetapkan Doktrin Kebijakan Dasar Nasional (Kihon Kokusaku Yōkō) yang berisi keputusan mendirikan Kawasan Kemakmuran Bersama Asia Timur Raya. Tujuan dasar dari Doktrin Kebijakan Dasar Nasional adalah "Mewujudkan perdamaian dunia sesuai dengan semangat agung pendirian negara, yakni delapan penjuru dunia di bawah satu atap sebagai kebijakan nasional Kekaisaran Jepang, dan sebagai langkah awal, pertama, menjadikan Kekaisaran Jepang sebagai inti persatuan yang kuat antara Jepang-Manchuria-Tiongkok untuk fondasi pendirian tatanan baru Asia Timur Raya."

Pelajari lagi !!

Apa yang dimaksud hakko ichiu

yomemimo.com/tugas/1773339

hubungan antara doktrin Hakko Ichiu dan kemunculan Jepang sebagai negara imperialis.

yomemimo.com/tugas/13855828

DETAIL JAWABAN

Kelas: XI  

Kode: 11.3.4  

Mata pelajaran: IPS/Sejarah    

Materi: Bab 4 - Pendudukan Jepang di Indonesia  

Kata kunci: Hakko Ichiu

----------------------------------------------------------------

SEMOGA MEMBANTU:)

#JadikanJawabantercerdas  

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh prajaw10076 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 May 22