Tolong Dijawab Ya Makasih​

Berikut ini adalah pertanyaan dari akirakr831 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tolong Dijawab Ya Makasih​
Tolong Dijawab Ya Makasih​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban :

1) Menurut intensitasnya kebutuhan dibagi menjadi 3, yaitu Kebutuhan Primer, kebutuhan sekunder dan kebutuhan tersier

Contoh kebutuhan primer :

1. Makan

2. Minum

3. Pakaian

4. Rumah

dst

Contoh kebutuhan sekunder :

1. Televisi

2. Kompor

3. Sepeda

dst

Contoh kebutuhan tersier :

1. Baju ber merk mahal

2. Perhiasan

3. Villa

4. Mobil mewah

dst

2) Menurut subjeknya kebutuhan terbagi menjadi dua yaitu Kebutuhan Individual dan Kebutuhan Kolektif/Umum

Contoh kebutuhan individual :

1. Guru membutuhkan buku pelajaran, alat tulis, kapur tulis.

2. Petani membutuhkan cangkul, pupuk, air

dst

Contoh kebutuhan umum :

1. Rumah sakit bagi orang-orang yang ingin berobat

2. Sekolah untuk orang-orang yang ingin mencari ilmu

3. Pasar untuk bertemunya penjual dan pembeli

dst

3) Menurut sifatnya kebutuhan terbagi menjadi dua yaitu Kebutuhan Jasmani dan Kebutuhan Rohani

Contoh kebutuhan jasmani :

1. Makan

2. Minum

3. Obat

4. Olahraga

dst

Contoh kebutuhan rohani :

1. Ibadah

2. Rekreasi

3. Menonton TV

4. Melakukan Hobi

dst

4) Menurut waktunya kebutuhan dibagi menjadi dua yaitu Kebutuhan Sekarang dan Kebutuhan Yang Akan Datang

Contoh Kebutuhan sekarang :

1. Makan bagi yang lapar

2. Minum bagi yang harus

3. Obat bagi yang sakit

dst

Contoh kebutuhan yang akan datang :

1. Tabungan

2. Asuransi

3. Asuransi kesehatan

dst

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh HardSand1980 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 22 Apr 22