sebutkan beberapa tekanan gas pada makhluk hidup​

Berikut ini adalah pertanyaan dari angga7916 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan beberapa tekanan gas pada makhluk hidup​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tekanan gas atau tekanan udara juga memiliki hubungan dengan volume, Jadi semakin tinggi tekanan udara, maka semakin rendah volume suatu wadah. Sebaliknyah, semakin rendah tekanan udara, maka semakin besar volume wadahnyah.

Penemu hubungan antara volume dan tekanan udara adalah Robert Boyle. Hukum dinamakan Hukum Boyle tersebut persamaannyah adalah:

PV = Konstan

Atau

P1V1 = P2V2

Dimana:

P1 = Tekanan udara awal

V1 = Volume udara awal

P2= Tekanan udara akhir

V2= Volume udara akhir

Berikut ini beberapa contoh penerapan konsep tekanan pada makhluk hidup adalah:

Tekanan Darah

Tekanan DarahManusia memiliki sistem peredaran darah tertutup. Darah juga merupakan fluida, oleh karena itu aliran darah manusia menghasilkan tekanan. Darah akan memberikan tekanan pada dinding pembuluh darah saat darah mengalir di pembuluh darah. Hal ini terjadi karena adanya dorongan saat jantung memompa darah untuk dialirkan ke seluruh tubuh.

Tekanan DarahManusia memiliki sistem peredaran darah tertutup. Darah juga merupakan fluida, oleh karena itu aliran darah manusia menghasilkan tekanan. Darah akan memberikan tekanan pada dinding pembuluh darah saat darah mengalir di pembuluh darah. Hal ini terjadi karena adanya dorongan saat jantung memompa darah untuk dialirkan ke seluruh tubuh.Tekanan darah dapat diukur menggunakan alat sphygmomanometer atau sering disebut tensimeter. Tekanan darah diukur di dalam pembuluh nadi besar pada tangan bagian atas, dimana nilai tekanan darah dinyatakan dalam dua angka seperti 110/80.

Tekanan Osmosis

Tekanan OsmosisAplikasi tekanan yang kedua adalah tekanan osmosis atau pengangkuran air pada tumbuhan. Proses ini diawali dari penyerapan air di tanah oleh rambut-rambut akar, setelah itu air masuk ke sel epidermis melalui proses osmosis. Dari sini, air menuju korteks, endodermis, sampai ke xilem yang ada di akar, sebelum akhirnya xilem akan mengedarkannya ke seluruh bagian tumbuhan.

Penjelasan:SEKIAN TERIMA KASIH

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bambangs123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 27 Apr 22