Berikut ini adalah pertanyaan dari sjhcxel pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
PENGERTIAN EKSPOR
Menurut Amir M.S. (2009;1) , Ekspor adalah mengeluarkan barang dari peredaran dalam masyarakat dan mengirimkan ke luar negeri sesuai ketentuan pemerintah dan mengharapkan pembayaran dalam valuta asing.
PENGERTIAN PELAKU EKONOMI
Pihak - pihak yang terlibat dalam kegiatan Ekonomi.
PELAKU EKONOMI DALAM EKSPOR UDANG
Dalam kegiatan ekspor maka berlaku circular payment, yang melibatkan antara lain :
- Rumah Tangga Produsen (Pelaku Usaha/Perusahaan) ke
- Masyarakat Luar Negeri
- Dan dalam pengawasan Rumah Tangga Pemerintahan
Jika disimpulkan maka pelaku ekonomi di ekspor udang adalah :
- Perusahaan/Pelaku Usaha Udang (Sebagai Produsen)
- Perusahaan Shipping (Sebagai Distributor jika kasus memakai pihak lain untuk Proses Distribusi)
- Perusahaan/Negara yang mengimpor (Sebagai Konsumen)
- Pemerintah dimana tempat Eksportir berada (Sebagai Regulator dalam penetapan harga ekspor ataupun aturan lain yang mengikat kegiatan ekspor)
Jadikan jawaban terbaik ya kak
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Piviut dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 13 Apr 22