Jawab: 9. Sungai Mekong merupakan sungai yang berhulu di Tiongkok

Berikut ini adalah pertanyaan dari daffafahrezymuhammad pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jawab: 9. Sungai Mekong merupakan sungai yang berhulu di Tiongkok dan mengalir melalui beberapa negara anggota ASEAN. Sungai tersebut berperan penting dalam kehidupan masyarakat di wilayah yang dilaluinya. Sebutkan negara anggota ASEAN yang wilayahnya dilalui oleh Sungai Mekong dan berikan penjelasan singkat manfaatnya. Jawab: *************​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Myanmar

2.Laos

3.Thailand

4.Kamboja

5.Vietnam

Penjelasan:

Sungai Mekong membentang dari Dataran Tinggi Tibet ke Laut Cina Selatan. Pada bagian atas (dataran tinggi), sungai ini melalui bagian lembah panjang dan sempit, memotong pegunungan serta dataran tinggi di kawasan barat daya Tiongkok.

Sedangkan pada bagian bawah (dataran rendah), sungai ini membentuk perbatasan Myanmar serta Laos. Mekong juga mengaliri Dataran Tinggi Khorat di timur laut Thailand, lereng barat Cordillera Annam di Laos, Vietnam, sebagian besar Kamboja, dan Vietnam bagian selatan.

Kondisi geografis di kawasan sekitar Sungai Mekong sangatlah beragam. Ada yang berbentuk dataran tinggi dengan lereng curam, dataran tinggi (perbukitan dan lembah), perbukitan, hutan, hingga ladang dan dataran rendah.

Aliran Sungai Mekong membuat kawasan sekitarnya menjadi dataran subur. Misalnya di sebelah selatan Vietnam, datarannya cenderung subur karena merupakan Delta Mekong. Kawasan ini dialiri Sungai Mekong dan Sungai Bassac yang merupakan cabang Sungai Mekong.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jhnfitril dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 26 Oct 22