Berikut ini adalah pertanyaan dari anees6814 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kebijakan ekonomi berorientasi pada sistem liberal meningkatkan daya saing ekonomi, termasuk negara-negara berkembang seperti Indonesia. Hal ini dapat dilihat selama periode tahun 2003-2010, di mana Indonesia dapat meningkatkan volume perdagangan dua kali lipat dengan liberasi perdagangan di ASEAN. Namun, semua ini harus didukung dengan persiapan, seperti persiapan Sumber Daya Manusia yang sayangnya masih belum optimal di Indonesia.
Pembahasan
Sejak zaman Orde Baru, Indonesia telah mendukung kebijakan ekonomi yang berorientasi pada sistem liberal. Program utama liberasi perdagangan adalah mengurangi hambatan perdagangan baik itu barang dan jasa, maupun hak milik intelektual atau investasi. Namun, seiring berkembangnya globalisasi, terjadi pergeseran di mana terdapat pembentukan kelompok perdagangan berdasarkan wilayah ataupun skala ekonomi yang disebut dengan fenomena FTA (Free Trade Area).
FTA juga tidak selalu berdampak baik sebab dalam hal ini diperlukan kesiapan negara seperti menyiapkan kualitas dan kuantitas barang dan jasa yang akan diperdagangkan. Indonesia sebagai negara berkembang masih butuh proteksi untuk dapat meningkatkan kualitas dan kuantitas barang dan jasa, juga Sumber Daya Manusia dalam menyiapkan barang dan jasa. Hal ini disebabkan produk-produk lokal harus bersaing dengan produk-produk asing yang murah dan berkualitas.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang ekonomi liberal yomemimo.com/tugas/20805449
- Materi tentang peran pemerintah dalam sistem ekonomi liberal yomemimo.com/tugas/4442600
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 20 Sep 22