Perhatikan pernyataan berikut!1)   Pangsa terhadap pendapatan nasional cukup besar2)   Pertanian

Berikut ini adalah pertanyaan dari raishaanidya153 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan pernyataan berikut!1)   Pangsa terhadap pendapatan nasional cukup besar
2)   Pertanian merupakan potensi yang kurang beragam
3)   Kecilnya penduduk yang menggantungkan hidupnya di sektor ini
4)   Menjadi basis pertumbuhan di desa
Peran agrikultur ditunjukkan dengan angka....
a.    1) dan 2)
b.    2) dan 3)
c.    3) dan 4)
d.    1) dan 4)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d. 1) dan 4)

Penjelasan:

Peran agrikultur adalah peran dalam membangun ekonomi yang penghasilannya cukup besar.

Contoh :

1. Pansa terhadap pendapatan nasional cukup besar.

2. Menjadi basis pertumbuhan di desa.

3. Besarnya pangsa terhadap ekspor nasional. Dll

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DiahHapsari07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Sep 22