Mengapa paham komunis tidak cocok diterapkan di negara kita

Berikut ini adalah pertanyaan dari putsalsabilaa9854 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa paham komunis tidak cocok diterapkan di negara kita

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Paham komunis tidak cocok dengan negara kitakarenanegara kita memiliki berbagai jenis kondisi sosial, dan negara kita diharapkan untuk hidup dengan jiwa sosial yang tinggi. Paham Komunis hanya akan membiarkan yang kaya akan tetap kaya dan yang miskin akan tetap miskin.

Pembahasan

Paham Komunis adalah suatu paham atau ideologi yang mengarah pada sistem ekonomi yang bersifat komunal. Dimana semua sistem kepemilikan akan barang produksi akan selalu bersama, baik itu kehidupan didalam pemerintah maupun masyarakat. Paham ini bertujuan untuk memindahkan hak pribadi menjadi hak publik sehingga kepemilikan pribadi tidak akan ada ditengah masyarakat. Pemindahan kepemilikan ini dilakukan dengan kontrol komunal.

Ciri-ciri paham komunis adalah sebagai berikut:

  1. Paham ini mengajarkan bagaimana cara umtuk memperjuangkan kelas sosialnya sehingga tidak akan tertindas oleh kelompok yang lain.
  2. Barang yang ada menjadi milik bersama, paham ini tidak mengizinkan dan membiarkan seseorang memiliki barang secara pribadi.
  3. Kepentingan yang lebih diutamakan adalah kepentingan kelompok dan bukan kelompok pribadi.
  4. Revolusi paham komunis berlangsung secara terus menerus.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pengertian paham komunis pada yomemimo.com/tugas/10921197.

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 20 Sep 22