5 pesan moral batu mamberoki dan tindawa​

Berikut ini adalah pertanyaan dari RikaAkbar pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

5 pesan moral batu mamberoki dan tindawa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Legenda batu menangis adalah legenda yang berasal dari Kalimantan barat. Pesan moral dari batu mamberoki dan tindawa adalah selalu sayangi kedua orang tuamu.

Pembahasan

Legenda batu mamberoki atau batu menangis adalah legenda berasal dari Kalimantan barat. Legenda ini mirip dengan legenda Malin Kundang.

Inti dari kisah legenda batu mamberoki adalah

  • Pada jaman dahulu kala hiduplah seorang janda miskin bersama dengan putrinya bernama Darmi.
  • Anak perempuannya yang bernama Darmi tumbuh menjadi gadis yang cantik tetapi memiliki sifat yang egois, keras kepala serta tidak peduli dengan ibunya.
  • Darmi tidak pernah membantu ibunya dan hanya meminta uang hasil kerja ibunya setiap harinya.
  • Ibunya dan Darmi pergi ke desa. Karena kecantikannya, Darmi menjadi pusat perhatian dan di kagumi banyak orang di desa sedangkan ibunya sudah tua dan berpakaian lusuh.
  • Lalu ada pemuda yang menghampiri Darmi dan bertanya tentang ibu yang bersama dengannya. Tetapi Darmi bohong dan mengatakan bahwa ibunya adalah pembantu dan budaknya.
  • Karena sakit hati akan perlakuan anaknya, ibunya menangis dan berdoa dan tiba-tiba tubuh Darmi mengeras dan menjadi batu.

Pesan moral yang bisa kita dapatkan dari batu mamberoki adalah

  • Hormati orang tuamu.
  • Sayangi orang tuamu.
  • Perlakukan orang tuamu dengan baik karena kebahagianmu bergantung kepada doa orang tuamu.
  • Bahagaikan orang tuamu selagi mereka masih hidup.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang contoh legenda yomemimo.com/tugas/1297751

#BelajarBersamaBrainly #SPJ9

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh melisa990 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Dec 22