Dalam asuransi jiwa aset nyata dapat dilihat juga disebut sebagai

Berikut ini adalah pertanyaan dari Bhisma6602 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dalam asuransi jiwa aset nyata dapat dilihat juga disebut sebagai

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dalam asuransi jiwa aset nyata dapat dilihat juga disebut sebagai aset berwujud (tangible assets). Aset berwujud dapat berupa rumah, kendaraan, sapi, kendaraan, dan sebagainya.

Pembahasan

Aset berwujud (tangible assets) adalah aset dengan bukti fisik nyata, sehingga dapat disaksikan dan dikelola dengan panca indera. Aset berwujud umumnya dapat dikuantifikasi dan diukur kualitasnya dengan mudah, dan rentan mengalami depresiasi (penyusutan nilai).  Contohnya seperti rumah, gedung, peralatan, dan sebagainya. Sedangkan kebalikan dari aset tangible adalah aset intangible, yakni aset yang tidak berwujud namun memberikan manfaat seperti kekayaan berwujud. Contoh dari aset intangible adalah hak paten, hak cipta, good will, hak sewa dan sebagainya.

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang aset tangible dan intangible yomemimo.com/tugas/45865824

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Sep 22