bantu jawab kakBerikanlah pandangan anda didasarkan pada analisis yang kongkrit

Berikut ini adalah pertanyaan dari boam111 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bantu jawab kakBerikanlah pandangan anda didasarkan pada analisis yang kongkrit dalam pemahaman dan pengaturan tentang Hak Asasi Manusia terkait adanya permintaan sejumlah nominal yang mencapai ratusan juta oleh pelapor kepada keluarga nenek Saulina untuk upaya damai dalam perkara tersebut! Jelaskan!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dari apa yang kita lihat atas tindakan pelapor serta aparat penegak hukum (kepolisian dan kejaksaan), dapat disimpulkan bahwa mereka yang terlibat dalam kasus pelaporan nenek Saulina tersebut merupakan suatu perilaku yang mencerminkan bahwa mereka sama sekali tidak memiliki hati nurani terhadap seorang nenek-nenek yang umunya sudah sangat tua. Mereka memperbesar masalah sepele dengan melaporkan nenek Saulina dan berujung di penjara selama 1 bulan 14 hari. Walaupun nenek Saulina telah melakukan permintaan maaf kepada pelapor, namun pelapor tetap kekeh untuk melanjutkan kasus tersebut.

PEMBAHASAN

Kasus nenek Saulina ini bermula karena nenek Saulina berniat membangun makam leluhurnya di tanah ulayat (wakaf) marga Sitorus menebang pohon durian berdiameter 5 inci yang diklaim kerabatnya. Namun nenek Saulina dilaporkan juga dengan alasan uang ganti rugi yang terlalu kecil. Dari sisi lain juga menyayangkan tindakan aparat penegak hukum (kepolisian dan kejaksaan) yang terlibat dalam proses pemidanaan.

Dari apa yang kita lihat atas tindakan pelapor serta aparat penegak hukum (kepolisian dan kejaksaan), dapat disimpulkan bahwa mereka yang terlibat dalam kasus pelaporan nenek Saulina tersebut merupakan suatu perilaku yang mencerminkan bahwa mereka sama sekali tidak memiliki hati nurani terhadap seorang nenek-nenek yang umunya sudah sangat tua. Mereka memperbesar masalah sepele dengan melaporkan nenek Saulina dan berujung di penjara selama 1 bulan 14 hari. Walaupun nenek Saulina telah melakukan permintaan maaf kepada pelapor, namun pelapor tetap kekeh untuk melanjutkan kasus tersebut.

pelajari lebih lanjut

pelajari lebih lanjut mengenai hak asasi manusia :

#BelajarBersamaBrainly & #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 22 Aug 22