Apabila memilih posisi Asisten Multimedia Broadcasting atau Asisten Programmer/Jaringan, deskripsikan

Berikut ini adalah pertanyaan dari aliviaarttasva pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apabila memilih posisi Asisten Multimedia Broadcasting atau Asisten Programmer/Jaringan, deskripsikan kemampuan anda secara singkat, output yang pernah dibuat, software yang digunakan disebut

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Misalnya kita sedang menyasar posisi untuk menjadi Asisten Programmer, maka kita bisa deskripsikan kemampuan kita seperti berikut.

Merancang programlengkap denganflowchart dan algoritma yang kuat adalah keahlian sekaligus hobi saya. Saya percaya bahwa sebuah aplikasi atau software yang saya buat haruslah menjadi sebuah aplikasi yang menarik minat user dan berubah menjadi daily habit bagi mereka. Salah satunya adalah yang pernah saya buat untuk pengembangan otomatisasi pendaftaran di sebuah universitas di Indonesia. Saya sangat terampil dalam menggunakan berbagai program termasuk Java dan Python versi 3 ke atas. Dua program di atas juga saya gabungkan dengan kemampuan mengolah PHP dan SQL.

Pembahasan

Dalam melamar kerja sangat penting kita sertakan apa saja kemampuan dan pengalaman kita di bidang yang kita lamar tersebut. Dalam contoh di atas kita sebutkan kemampuan kita dalam bidang programming dan membuat aplikasi. Pengalaman pun sangat penting kita sebutkan sebagai bentuk portfolio atas prestasi kita dalam pekerjaan sebelumnya.

Pelajari lebih lanjut

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh faizahmihani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 01 Oct 22