Berikut ini adalah pertanyaan dari andricebong106 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
☰
Adanya kemiringan sumbu bumi terhadap bidang ekliptika mengakibatkan terjadinya pergantian
Kemiringan bumi terhadap sumbunya memengaruhi kondisi cuaca dan iklim yang ada di muka bumi itu sendiri. Kondisi ini tentunya juga akan berpengaruh terhadap kehidupan makhluk hidup di muka bumi. Kemiringan sumbu bumi menyebabkan lama dan besarnya penyinaran matahari yang diterima oleh Bumi tidaklah sama. Saat belahan bumi utara atau selatan miring terhadap matahari, wilayah tersebut akan menerima sinar matahari secara langsung dan paling besar. Oleh sebab itu, sisi yang menghadap matahari akan memiliki suhu yang lebih tinggi dibanding suhu di sisi sebaliknya.
Penjelasan:
semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh elberth891gmailcom dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 16 Feb 23