Berikut ini adalah pertanyaan dari nicholassebastian38 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Laos merupakan satu-satunya negara di Asia Tenggara yang tidak mempunyai wilayah perairan laut. Akibatnya ,Laos tidak mempunyai sumber daya kelautan. Kebutuhan masyarakat Laos terhadap sumber daya kelautan diperoleh dari impor. Kondisi tersebut menunjukkan faktor pendorong kerjasama antar negara ASEAN karena …A.perbedaan perkembangan teknologi
B.perbedaan karakteristik wilayah
C.keragaman karakteristik budaya
D.stabilitas keamanan dalam negeri
B.perbedaan karakteristik wilayah
C.keragaman karakteristik budaya
D.stabilitas keamanan dalam negeri
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
b. perbedaan karakteristik wilayah
Penjelasan:
semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kevinjoselito777 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 18 Dec 22