.- Pak Husain melakukan tes secara rutin pada saat akan

Berikut ini adalah pertanyaan dari solihah853 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

.- Pak Husain melakukan tes secara rutin pada saat akan memulai penyajian materi baru. Jenis tes pembelajaran IPS yang digunakan Pak Husain adalah...a. Evaluasi formatif
b. Evaluasi diagnostik
c. Pre test
d. Post test
e. Evalusi sumatif ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pak Husain selalu melaksanakan tes secara rutin saat sebelum memulai penyajian materi baru. Jenis tes pembelajaran IPS yang digunakan Pak Husain di sebut sebagai pre test, sehingga jawaban yang benar adalah :

c. Pre Test

Pembahasan

Kesadaran akan perbedaan hasil belajar siswa dapat diukur dari hasil skor sebelum dan sesudah tes. Pretest adalah tes yang dilakukan untuk mengukur kemampuan awal seorang siswa sebelum melakukan kegiatan pembelajaran. Post test adalah tes yang dilakukan setelah siswa mengikuti pembelajaran. Jumlah soal pre-test tidak tetap karena tergantung pada pedoman guru. Perlu dicatat bahwa menjawab pertanyaan pra-tes tidak mengurangi  waktu belajar yang direncanakan. Tes pendahuluan memungkinkan guru untuk mengetahui berapa banyak siswa yang sudah memiliki pengetahuan sebelumnya tentang materi yang mereka ajarkan. Penting untuk mengukur pengetahuan awal siswa, karena merupakan prasyarat untuk memperoleh pengetahuan baru.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut mengenai materi pre test pada link berikut :

yomemimo.com/tugas/51521270?referrer=searchResults

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Sep 22