contoh soal PTS kelas 6 tema 1 "selamat kan makhluk

Berikut ini adalah pertanyaan dari dartikurnaeni70 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Contoh soal PTS kelas 6 tema 1 "selamat kan makhluk hidup",. plis buat belajar

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perhatikan teks berikut ini!

Jagung merupakan salah satu tanaman yang dijadikan bahan makanan pokok di berbagai tempat, juga di Indonesia. Contohnya, penduduk Pulau Madura menjadikan jagung sebagai makanan pokoknya. Jagung merupakan salah satu tanaman penghasil karbohidrat yang sangat diperlukan oleh tubuh.

1.Berdasarkan bacaan diatas ide pokok pada paragraf tersebut adalah…..

a.Jagung merupakan salah satu tanaman yang dijadikan bahan makanan pokok di berbagai tempat

b.Penduduk Pulau Madura menjadikan jagung sebagai makanan pokoknya.

c.Jagung merupakan salah satu tanaman penghasil karbohidrat yang sangat diperlukan oleh tubuh.

d.Jagung makanan mengandung karbohidrat.

Jawaban:a.Jagung merupakan salah satu tanaman yang dijadikan bahan makanan pokok di berbagai tempat

2.Jagung merupakan salah satu tanaman penghasil…. yang sangat diperlukan oleh tubuh.

a.karbohidrat

b.lemak

c.protein

d.vitamin

Jawaban:a.karbohidrat

3.Satu juta empat ratus tiga puluh dua ribu tiga ratus dua puluh satu. Penulisan bilangan tersebut dalam angka adalah…..

a.1432321

b.14.323.21

c.143.2321

d.1.432.321

Jawaban:d.1.432.321

4.Dataran tinggi adalah daratan luas dengan ketinggian lebih dari 200 m di atas permukaan laut. Beberapa dataran tinggi di Indonesia adalah dataran tinggi Dieng (Jawa Tengah), dataran tinggi Malang dan dataran tinggi tengger (Jawa Timur), dataran tinggi Alas (Aceh), dan dataran tinggi Bone (Sulawesi Selatan). Jenis tumbuhan di dataran tinggi adalah teh, kopi, cengkeh,buah-buahan, dan sayuran.

Berdasarkan teks di atas yang bukan merupakan informasi dalam cerita adalah….

a.Dataran tinggi adalah daratan luas dengan ketinggian lebih dari 200 m di atas permukaan laut.

b.Dataran tinggi di Indonesia antara lain dataran tinggi Dieng.

c.Jenis tumbuhan di dataran tinggi adalah teh, kopi. cengkeh, buah-buahan, dan sayuran.

d.Malang bukanlah termasuk dalam dataran tinggi.

Jawaban:d.Malang bukanlah termasuk dalam dataran tinggi.

5.Bunga Melati putih berasal dari Asia Selatan. Tanaman perdu ini tumbuh di

negara Asia Tenggara seperti Indonesia dan Malaysia. Bunga melati putih ditetapkan

sebagai Bunga Nasional Indonesia.

Berdasarkan teks tersebut bunga melati merupakan bunga yang berasal dari Indonesia dan ditetapkan sebagai bunga nasional Indonesia.

a.Pernyataan tersebut benar

b.Pernyataan tersebut salah

c.Pernyataan nya kurang menarik

d.Pernyataan terlalu padat

Jawaban:b.Pernyataan tersebut salah

Melati berasal dari Asia Selatan bukan dari Indonesia.

6.Anggota ASEAN yeng tidak memiliki Hari Kemerdekaan adalah.....

a.Filipina

b.Indonesia

c.Thailand

d.Brunei Darussalam

Jawaban :c.Thailand

7.Barang tambang Malaysia yang dijadikan komoditas ekspor utama adalah.....

a.batu bara

b.biji timah

c.tembaga

d.emas

Jawaban:b.biji timah

8.Karakteristik geografis negara-negara ASEAN antara lain…..

a.beriklim tropis

b.beriklim sub tropis

c.memiliki banyak gunung es

d.memiliki wilayah dataran rendah yang sempit

Jawaban:a.beriklim tropis

9.Sungai terkenal yang melewati beberapa negara Asia Tenggara adalah….

a.Sungai Kapuas

b.Sungai Belait

c.Sungai Mekong

d.Sungai Chao Phraya

Jawaban:c.Sungai Mekong

10.Sebuah proses terbentuknya suatu tumbuhan baru yang sama jenisnya dengan tumbuhan yang menghasilkannya merupakan definisi dari...

a.Adaptasi tumbuhan

b.Perkembangbiakan tumbuhan

c.Ciri-ciri tumbuhan

d.Pernapasan tumbuhan

Jawaban:b.Perkembangbiakan tumbuhan

Penjelasan:

*Terima kasih*

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rafisembrenget dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 24 Dec 22