1. Perhatikan pernyataan di bawah! Bentuk perubahan sosial budaya memilki

Berikut ini adalah pertanyaan dari pitriyulia0 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Perhatikan pernyataan di bawah!Bentuk perubahan sosial budaya memilki dua pengaruh, salah satunya perubahan yang pengaruhnya kecil. Bahwa perubahan ini tidak membawa perubahan pada unsur strukur sosial masyarakat. Karena perubahan ini hanya diikuti oleh sebagian kecil Orang saja, contohnya memotong rambut dengan mengikuti tren model rambut saat ini, atau gaya berbusana yang sedang populer.

Jelaskan maksud dari perubahan yang pengaruhnya kecil?

2. Menurut pendapatmu, apa konflik yang terjadi selalu disebabkan dari adanya kesalahpahaman dan perbedaan pendapat? Jelaskan! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

1.Perubahan yang pengaruhnya kecil merupakan perubahan yang terjadi dalam struktur sosial budaya yang tidak membawa pengaruh langsung pada masyarakat, Contohnya perubahan mode berpakaian, model rambut dan lain sebagainya.

2.Konflik sosial adalah konflik yang terjadi di dalam kehidupan sosial masyarakat.  perbedaan antara konflik sosial dan masalah Masalah sosial dipandang oleh sejumlah orang dalam masyarakat sebagai sesuatu kondisi yang tidak diharapkan. Konflik sosial: pertentangan antar anggota masyarakat yang bersifat menyeluruh dalam kehidupan. Secara sosiologi, konflik diartikan sebagai suatu proses sosial antara dua orang atau lebih.

maaf malo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh almukhtarzaftad dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 12 Jan 23