Berikut ini adalah pertanyaan dari zanetaadyarafani pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
10 upaya menghindari perilaku konsumtif
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Ada beberapa hal yang bisa dilakukan agar kamu lebih bisa mengendalikan diri dan menghindari gaya hidup konsumtif:
1.Membuat prioritas kebutuhan.
2.Menabung dan investasi.
3.Minimalkan penggunaan kartu kredit.
4.Kurangi cuci mata offline ataupun online.
5.Beramal dan bersedekah.
Penjelasan:
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rikisalimm dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 12 Apr 22