Berikut ini adalah pertanyaan dari bimaanurr89 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Kondisi geologis Indonesia dapat memberikan dampak positif dan negatif. Salah satu dampak negatif tersebut yaitu Indonesia menjadi negara yang rawan terjadi bencana alam seperti gempa bumi. Wilayah yang rawan merupakan wilayah yang berada dekat dengan jalur pegunungan aktif yang membentang dari ujung utara Sumatra memanjang melalul pantal barat Sumatra, melewati Pulau Jawa, Nusa Tenggara, Banda, Sulawesi, dan Halmahera.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. merencanakan konstruksi yang aman dari bencana gempa
2. pelatihan evakuasi bencana gempa bumi
3. adanya persiapan mengenai pengamanan harta benda seperti surat ² berharga
4.pemilihan lokasi evakuasi yang aman saat prabencana
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh najwaharicsa21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 10 Nov 22