Berikut ini adalah pertanyaan dari carolineyolanda61 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
jangan ngasal ya kk makasih
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1. Sejarah perlu dipelajari karena bisa memberikan informasi tentang peristiwa-peristiwa yang terjadi pada masa lampau. Manusia, waktu, dan ruang memiliki keterkaitan dalam sejarah karena...
A. Memengaruhi kehidupan di masa lalu
B. Bagian dari unsur-unsur sejarah
C. Waktu dan ruang menjadi kunci utama dalam sejarah
D. Memengaruhi cara pandang terhadap sejarah
2. Keluarga Iqbal sedang mudik dari Tasikmalaya menuju Pacitan dan memilih jalur selatan dibanding pantai utara karena pertimbangan waktu tempuh yang lebih singkat yaitu sekitar 5 jam dibanding melalui jalur pantai utara. Konsep lokasi yang sesuai pernyataan tersebut adalah lokasi...
A. Absolut
B. Relatif
C. Tetap
D. Jarak tempuh
Jawaban dari soal-soal di atas yaitu:
- B
- B
Pembahasan
Sejarah adalah disiplin ilmu yang mempelajari catatan kronologis peristiwa yang biasanya menyajikan penjelasan tentang penyebabnya. Beberapa unsur sejarah yang perlu kita ketahui yaitu:
- Manusia. Manusia merupakan pelaku yang menciptakan sejarah tersebut terjadi.
- Waktu. Waktu merupakan informasi tentang kapan terjadinya peristiwa sejarah.
- Ruang. Ruang merupakan informasi tempat di mana terjadinya peristiwa sejarah.
- Kausalitas. Kausalitas merupakan susunan berbagai fakta yang dapat menjelaskan secara rinci apa dan bagaimana suatu peristiwa sejarah bisa terjadi.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang Alasan Sejarah Perlu Dipelajari pada yomemimo.com/tugas/7274616
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nendensumarni dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 30 Nov 22