Ubahlah kalimat-kalimat berikut supaya menjadi kalimat majemuk setara yang benar

Berikut ini adalah pertanyaan dari wulancindy pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ubahlah kalimat-kalimat berikut supaya menjadi kalimat majemuk setara yang benar !!!!!!!!!!!(7) Mereka akan mencari calon pengurus baru atau pengurus lama diangkat kembali
untuk periode berikutnya.
(8) Pengangkatan kembali pengurus lama disetujui oleh lima puluh persen anggota,
tetapi 40% anggota yang lain tidak setuju.
(9) Memang belum memperoleh suara bulat, tetapi melalui musyawarah
dan mufakat mereka dapat memilih pengurus koperasi yang tangguh
(10) Tokoh ini memang hebat dan memperoleh dukungan dari semua anggota
koperasi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

(7) Mereka akan mencari calon pengurus baru atau mengangkat kembali pengurus lama untuk periode berikutnya.

(8) Anggota yang setuju dengan pengangkatan kembali pengurus lama sebanyak lima puluh persen, tetapi anggota yang tidak setuju sebanyak 40%.

(9) Walau belum memperoleh suara bulat, mereka dapat memilih pengurus koperasi yang tangguh melalui musyawarah dan mufakat.

(10) Tokoh ini memang hebat, dan telah memperoleh dukungan dari semua anggota koperasi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nizam48 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 24 Mar 23