SOAL-SOAL 1. Apabila jumlah barang yang dibutuhkan manusia lebih sedikit

Berikut ini adalah pertanyaan dari yaay1678 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

SOAL-SOAL 1. Apabila jumlah barang yang dibutuhkan manusia lebih sedikit dengan kebutuhan, maka keadaan seperti ini disebut.... 2. Keinginan terhadap suatu barang/jasa disebut.... 3. Menurut tingkatannya kebutuhan yang harus segera dipenuhi disebut...... 4. Menurut sifatnya kebutuhan mendengarkan music, nonton TV termasuk kebutuhan... 5. Kebutuhan adikmu TK dengan kebutuhanmu akan berbeda, dalam hal ini factor yang mempengaruhi kebutuhan adalah ..... 6. Barang yang sangat kita perlukan dan untuk memperolehnya tidak perlu pengorbanan disebut barang.... 7. Barang yang hanya bias digunakan apabila digabungkan dengan barang lain disebut.... 8. Menurut psoses pembuatannya bagi seorang penjual TAHU KRESS, tahu mentah termasuk barang.. (Tindakan, Motip dan Prinsip Ekonomi ******* 9. Pak Didi sedang menjual sate berkelling, kegiatan yang dilakukan Pak Dedi disebut... 10. Pak Dedi menjual sate untuk mendapatkan keuntungan, agar bias memenuhi kebutuhan, Alasan yang mendasari Pak Dedi mejual sate disebut...... 11. Menggunakan bahan baku yang baik dan murah adalah penerapan prinsip ekonomi dalam kegiatan ... 12. Pak Heri menjual balon tidak di SD tapi di TK, adalah penerapan prinsip ekonomi dalam kegiatan ,... 13. Kegiatan menghasilkan / mengolah barang disebut ng menggunakan/ nomaks​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Kelangkaan

2. Kebutuhan

3. Kebutuhan Primer

4. Adapun yang yang termasuk ke dalam kebutuhan jasmani dalam bentuk jasa antara lain kebutuhan rekreasi, mendengarkan musik, dan menonton televisi dan bioskop.

5. • Faktor Kepercayaan

• Faktor Ekonomi dan Sosial

• Faktor Kondisi Alam

• Faktor Usia

• Faktor Pendidikan

• Faktor Jenis Kelamin

• Faktor Kegemaran dan Hobi

• Faktor Profesi

• Faktor Peradaban

• Faktor Adat Istiadat

6. Barang Bebas

7. Barang komplementer

Penjelasan:

1. Konsep kelangkaan diartikan sebagai suatu keadaan di mana jumlah alat pemuas kebutuhan lebih sedikit daripada jumlah kebutuhan atas alat pemuas tersebut.

2. Kebutuhan adalah suatu keinginan manusia terhadap suatu barang atau jasa dan menuntut adanya pemenuhan, apabila tidak dipenuhi akan berdampak negatif pada kelangsungan hidupnya.

3. Kebutuhan primer adalah kebutuhan utama manusia yang tak dapat ditunda pemenuhannya agar kehidupannya berjalan dengan layak. Kebutuhan ini harus dipenuhi karena berkaitan dengan kelangsungan hidup manusia.

4. -

5. -

6. Adapun barang bebas adalah barang yang jumlahnya banyak sehingga untuk memperolehnya tidak memerlukan pengorbanan.

7. -

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Newplayerbrainly dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jun 23