Cara agar orang tua kita mengijinkan kita ikut pencak silat?

Berikut ini adalah pertanyaan dari aurelllygy pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Cara agar orang tua kita mengijinkan kita ikut pencak silat? saya sdh berkali² minta izin tp tdk dibolehi :)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cara agar orang tua kita bisa memberikan izin kepada kita untuk dapat mengikuti pencak silat yaitu:

  • Meminta izin dengan baik-baik bahwasanya kita sangat ingin mengikuti pencak silat.
  • Meyakinkan kepada orang tua kita bahwa pencak silat bermanfaat bagi kita.
  • Meyakinkan kepada orang tua bahwa kita akan tetap giat belajar meskipun mengikuti pencak silat.
  • Ajak orang tua ke tempat pelatihan pencak silat.

Pembahasan:

Sebagai seorang anak dalam usia belajar, maka kewajiban paling utama adalah rajin dan sungguh-sungguh dalam belajar. Akan tetapi ada baiknya kita juga mengisi waktu dengan mengikuti kegiatan-kegiatan lainnya seperti pencak silat, karate, sepak bola dan lain sebagainya.

Oleh karena itu untuk mengikuti kegiatan-kegiatan tersebut kita harus terlebih dahulu meminta izin kepada kedua orang tua kita. Meminta izin artinya meminta persetujuan untuk hal tersebut.

Demikian, semoga membantu!

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang berbakti kepada kedua orang tua yomemimo.com/tugas/13745380

2. Materi tentang dalil hormat kepada orang tua yomemimo.com/tugas/28026172

3. Materi tentang ibu yomemimo.com/tugas/46046657

Detail jawaban

Kelas: 11

Mapel: IPS

Bab: Hormati dan Sayangi Orang Tua dan Gurumu

Kode: 11.14.8

#JADILAHYANGKE-1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh izzudinbalqis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 20 Apr 23