Berikut ini adalah pertanyaan dari kusmiatiode pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Apa Saja Manfaat Terumbu Karang?
- Sebagai Bahan Baku Perhiasan Dan Industri.
- Sebagai Bahan Baku Obat-Obatan.
- Sebagai Pencegah Gelombang Besar.
- Sebagai Objek Wisata Bahari.
- Sebagai Pusat Penelitian.
- Sebagai Sumber Makanan.
- Sebagai Tempat Tinggal Ikan Dan Hewan Laut.
Penjelasan:
Terumbu karang bermanfaat sebagai habitat dan sumber makanan bagi berbagai jenis makhluk hidup di laut. Disini banyak berbagai jenis makhluk hidup yang tinggal, mencari makan, berlindung, dan berkembang biak. Terumbu karang merupakan sumber keanekaragaman hayati yang tinggi.
Secara ekologi, ekosistem terumbu karang berfungsi sebagai penyangga bagi kehidupan biota pesisir dan lautan. Terumbu karang merupakan lingkungan yang sangat kaya akan keanekaragman hayati. Selain itu juga sebagai pelindung pantai dari abrasi akibat terpaan arus, angin, dan gelombang.
semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh charisaqila dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 31 Jul 23