bantuan nya kakak :))​

Berikut ini adalah pertanyaan dari natasyanurulputri200 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bantuan nya kakak :))​
bantuan nya kakak :))​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. • Perdagangan.

• Perkawinan.

• Pendidikan.

• Tasawuf.

• Kesenian.

2. • Syarat masuk agama Islam tidak berat, yaitu dengan mengucapkan kalimat syahadat.

• Upacara-upacara dalam Islam sangat sederhana.

• Islam tidak mengenal sistem kasta.

• Islam tidak menentang adat dan tradisi setempat.

3. Pada umumnya, masuknya Islam lewat jalur utara dibawa oleh para pedagang dan saudagar kaya. Mereka melakukan perdagangan ke wilayah timur jauh hingga ke Asia Tenggara dan Indonesia. Para pedagang dan saudagar tersebut kemudian mulai menetap dan menyebarkan agama Islam di wilayah Indonesia.

4. • Keimanan dan ketakwaannya kepada Allah SWT

• Menguasai ilmu agama maupun ilmu pengetahuan lainnya

• Perjuangannya dalam rangka meninggikan nama Allah SWT Dengan demikian, keteladanan yang dapat kita pelajari dari Walisongo yaitu keimanan dan ketakwaan kepada Allah SWT.

5. Proses Islamisasi di Indonesia juga dilakukan melalui saluran dakwah yang dilakukan para ulama. Peranan ulama sangat besar dalam proses awal perkembangan Islam di Indonesia. Mereka sangat aktif menyebarkan agama Islam di berbagai wilayah di Indonesia. Para ulama yang sangat berjasa dalam penyebaran agama Islam di Jawa adalah Walisanga. Adapun nama nama Walisanga adalah sebagai berikut.

1. Sunan Gresik atau Maulana Malik Ibrahim

2. Sunan Ampel atau Raden Rahmat

3. Sunan Bonang atau Raden Makhdum Ibrahim

4. Sunan Drajat atau Raden Qasim

5. Sunan Kudus atau Ja'far Shadiq

6. Sunan Giri atau Raden Paku / Ainul Yaqin

7. Sunan Kalijaga atau Raden Sahid

8. Sunan Muria atau Raden Umar Said

9. Sunan Gunung Jati atau Syarif Hidayatullah

Penjelasan:

Maaf jika jawabannya salah...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zhahirameyrinda2012 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Dec 22