keterkaitan tiga unsur tersebut diatas antara waktu, ruang dan manusia

Berikut ini adalah pertanyaan dari sintiainalika pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

keterkaitan tiga unsur tersebut diatas antara waktu, ruang dan manusia analisislah apa yang kira-kira akan terjadi ketika masing-masing perannya tidak berjalan dengan baik?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:

Dalam suatu peristiwa yang ada di dalam kehidupan manusia, terdapat 3 dimensi, yaitu ruang, waktu, dan manusia. Berikut adalah akibatapabila ada salah satu dimensi yangtidak menjalankan perannya dengan baik:

  • Waktu: dengan waktu yang tidak berjalan dengan semestinya, maka penentuan waktu pada suatu kejadian akan berantakan dan tentunya manusia akan kesulitan dalam menentukan jadwal yang tepat dalam kehidupannya.
  • Ruang: apabila ruang tidak bisa berjalan dengan baik, maka hal tersebut akan mengganggu kelancaran aktivitas manusia dalam kehidupan karena tidak adanya tempat yang bisa digunakan manusia untuk berinteraksi.
  • Manusia: apabila dimensi manusia tidak berjalan dengan baik, maka tidak akan ada peristiwa yang terjadi karena pada dasarnya dalam suatu kejadian manusia adalah subjek dan juga objek.

Pembahasan

Ruang, manusia, dan waktu adalah tiga dimensi utama yang ada pada suatu kejadian. Ketiga dimensi ini juga merupakan hal yang dianalisa dalam suatu peristiwa sejarah. Berikut adalah pengertian dari masing-masing dimensi:

  • Ruang: dimensi yang merupakan tempat dari terjadinya suatu kejadian.
  • Waktu: dimensi yang merupakan latar waktu dari terjadinya suatu kejadian.
  • Manusia: dimensi yang merupakan subjek dan juga objek dari suatu kejadian atau merupakan pelaku utama dalam kejadian.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang pengertian dimensi ruang dan waktu yomemimo.com/tugas/6671003
  2. Materi tentang manusia sebagai objek dan subjek yomemimo.com/tugas/12900322
  3. Materi tentang keterkaitan ruang dan waktu yomemimo.com/tugas/6944609

Detail jawaban

Kelas: 9

Mapel: IPS

Bab: -

Kode: 9.10

#AyoBelajar #SPJ2 

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 23 Mar 23