Berikut ini adalah pertanyaan dari Zazakaka pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
8. Perhatikan kutipan teks berikut! Pantai Pandawa memiliki panorama sangat indah. Suasana pantainya sepi dan tenang. Sejak memasuki kawasan pantai ini, mata wisatawan akan dimanjakan dengan indahnya pemandangan tebing- tebing begitu tinggi di kanan kiri jalan dan di sepanjang 1,5 km menuju pantai. Jalan tersebut memang sengaja dibuat dengan membelah bukit-bukit kapur di Desa Kutuh. Mendekati pantai, tebing-tebing kapur tersebut dilubangi dan diukir sehingga membawa kesan menawan. Paragraf di atas merupakan bagian dari teks laporan hasil observasi tepatnya pada bagian .... a. simpulan b. definisi umum c. definisi bagian d. definisi manfaat
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
definisi simpulan
Penjelasan:
smg membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh justcallmealz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 05 Mar 23