contoh kasus dari rada tanggung jawab pelaksana semakin besar dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari aryaniseptianaekasap pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contoh kasus dari rada tanggung jawab pelaksana semakin besar dalam pengambilan keputusan kelompok​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1 Hubungan antara kebebasan dan hati nurani sangatlah jelas dan terikat. Kebebasan muncul karena adanya keinginan dari hati nurani untuk melakukan sesuatu, perbuatan yang sesuai hati nurani. Maka dari itu K. Bertens menyatakan bahwa tidak akan ada tanggung jawab tanpa adanya kebebasan yang bersumber dari hati nurani.

Penjelasan:

2.Hati nurani adalah suatu proses kognitif yang menghasilkan perasaan dan pengaitan secara rasional berdasarkan pandangan moral atau sistem nilai seseorang. Hati nurani berbeda dengan emosi atau pikiran yang muncul akibat persepsi indrawi atau refleks secara langsung, seperti misalnya tanggapan sistem saraf simpatis. Dalam bahasa awam, hati nurani sering digambarkan sebagai sesuatu yang berujung pada perasaan menyesal ketika seseorang melakukan suatu tindakan yang bertentangan dengan nilai moral mereka. Nilai moral seorang individu serta ketidaksesuaiannya dengan penafsiran pemikiran moral keluarga, sosial, budaya, maupun sejarah, dipelajari dalam studi relativisme budaya dalam bidang dan praktik psikologi. Sejauh mana peran hati nurani dalam menggerakkan penilaian moral seseorang sebelum bertindak dan apakah penilaian moral tersebut memang atau sebaiknya didasarkan pada akal budi, telah memercik perdebatan yang sengit antara filsafat Barat melawan teori-teori romantisme dan gerakan reaksioner lainnya setelah berakhirnya Abad Pertengahan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sd3428aaronchevysila dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Mar 23