Sekali dalam sebulan, Wulan dan keluarganya makan di sebuah restoran.

Berikut ini adalah pertanyaan dari yannyqsr pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sekali dalam sebulan, Wulan dan keluarganya makan di sebuah restoran. Salahseorang pelayan di restoran itu bernama Pak Agus. Wulan dan keluarganya
merasa senang apabila dilayani oleh Pak Agus, karena Pak Agus bekerja dengan
baik, sigap, dan ramah. Apabila makanan yang dipesan Wulan diantarkan oleh
Pak Agus, Wulan selalu mengucapkan terima kasih. Namun, apabila makanan
pesanannya diantarkan oleh pelayan selain Pak Agus, Wulan tidak mau
berterima kasih. Menurut Wulan, meskipun pelayan lain bekerja dengan cukup
baik, tidak ada yang sikapnya seramah Pak Agus.

a. Bagaimana sikap Wulan terhadap Pak Agus menurut pendapatmu? Apakah
sikap tersebut menggambarkan tindakan menghargai usaha orang lain?

b. Sebaliknya, bagaimana sikap Wulan terhadap pelayan selain Pak Agus
menurut pendapatmu? Jelaskan pendapatmu.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. sikap wulan terhadap pak agus sangatlah baik sebagaimana sebaliknya yaitu sikap pak agus yang baik, sigap, dan ramah ke wulan. dan jelas itu adalah sikap yang menghargai usaha orang lain

B. walau pelayan yang bekerja disitu tidak seramah pak agus harusnya wulan tetap menghargai usaha mereka dengan mengucapkan terima kasih. jelas ini adalah sikap yang tidak menghargai usaha orang lain

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rolandrumanovichslav dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 16 May 23