Berikut ini adalah pertanyaan dari AbaarXD pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1. Contoh soal pilihan ganda :
Dibawah ini adalah sifat-sifat yang bisa didapatkan dari pengembangan identitas diri, kecuali?
A. Kemandirian
B. Harga diri
C. Rendah diri
D. Kemampuan diri
2. Contoh soal essay :
Apa yang dimaksud denganidentitas dirisecara umum?
Pembahasan
Berikut ini jawaban contoh pertanyaan tentang identitas diri.
1. Jawaban adalah C rendah diri. Sebab pertanyaan adalah yang bukan termasuk sifat-sifat yang bisa didapatkan dari pengembangan identitas diri. Jawaban A, B, dan D adalah jawban tentang sifat-sifat yang bisa didapatkan dari pengembangan identitas diri. Sedangkan jawaban C, rendah diri adalah tidak percaya diri, tentu saja bukan sifat yang dikembangkan dari identitas diri.
2. Jawaban adalah kesadaran akan diri sendiriyang bersumber dari observasi dan penilaian yang merupakan semua aspekkonsep diri sebagai satu kesatuan yang utuh.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang pengertian identitas diri yomemimo.com/tugas/47574427
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rinidinia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 02 Jul 23