Jenis permintaan potensial ditunjukkan oleh pernyataan .... a. Amir

Berikut ini adalah pertanyaan dari Minutyukensi4899 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jenis permintaan potensial ditunjukkan oleh pernyataan ....a. Amir ingin memiliki sepeda motor sendiri.
b. Soni menabung untuk membeli laptop baru
c. Dita membeli buku pelajaran Ekonomi
d. Santi membeli banyak pakaian karena diskon
e. Nina membeli oleh-oleh untuk keluarganya.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. Amir ingin memiliki sepeda motor baru

Penjelasan:

Perm. potensial: Jika kita memiliki daya beli, namun kita tidak atau belum membeli barang tsb,
di contoh c, d,e itu barang2 sudah dibeli berarti bukan permintaan potensial lagi.
di contoh b itu merupakan permintaan absolut yg mana soni ingin membeli laptop namun ia tidak memiliki daya beli yg cukup
jd jawabannya adalah a

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wibi4407 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Jun 23