Tolong bantu soal ada di foto ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tolong bantu

soal ada di foto


Tolong bantu soal ada di foto ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Pengaruh keunggulan dan keterbatasan antarruang terhadap kegiatan ekonomi

Kerja sama Indonesia dengan negara ASEAN di bidang ekonomi, di antaranya melakukan kegiatan ekspor-impor serta membentuk Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). Salah satu negara yang sering melakukan interaksi ekspor-impor dengan Indonesia adalah Thailand. Perwujudan kerja sama antar negara ASEAN di bidang ekonomi yang lain adalah dibentuknya masyarakat ekonomi ASEAN, atau yang biasa disingkat dengan MEA. Dengan adanya MEA ini, kegiatan ekspor-impor akan jauh lebih mudah, sehingga bisa meningkatkan kapasitas ekspor dari negara kita, ke mancanegara, serta meningkatkan devisa negara.

2. Pengaruh keunggulan dan keterbatasan antarruang terhadap kegiatan sosial budaya

Kerja sama Indonesia dengan negara ASEAN di bidang sosial budaya, salah satunya adalah dalam bidang pariwisata. Negara Indonesia memiliki segudang keindahan alam yang bisa dibanggakan ke negara lain. Contohnya Bali yang tidak hanya menyediakan keindahan panorama saja, tetapi juga budaya dan wisata kulinernya. Selain itu, ada juga pendistribusian SDM. Jadi, tidak hanya barang-barang atau bahan baku aja yang bisa dikirim ke negara lain, tetapi juga sumber daya manusia. Contohnya, distribusi tenaga ahli seperti dokter, perawat, atau teknisi. Dengan diadakannya distribusi tenaga ahli tersebut, akan ada yang namanya transfer teknologi dan transfer ilmu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh melyadiana29 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 24 May 23